REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN
Konsiderasi Penggunaan Susu Koagulasi sebagai Makanan Pendamping Dalam Menu Indonesia
Sihombing, G. Nainggolan (1984) Konsiderasi Penggunaan Susu Koagulasi sebagai Makanan Pendamping Dalam Menu Indonesia. Project Report. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Jakarta. (Unpublished)
Text
GIZ-34-KONSIDERASI PENGGUNAAN SUSU KOAGULASI SEBAGAI MAKANAN PENDAMPING DALAM MENU INDONESIA.PDF Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
Air susu dikenal sebagi makanan yang bernilai gizi tinggi. Di Indonesia, air susu pada umumnya dikonsumsi sebagai minuman dan produknya sebagai minuman dan produknya sebagai bahan pembuat, minuman, es krim, atau kue-kue. Di Sumatera di daerah sekitar Danau Toba, susu-koagulasi yang berasal dari sapi atau kerbau sudah sejak lama dikenal sebagai makan pendamping dalam menu mereka sehari-hari.
Akhir-akhir ini banyak diberitakan dalm surat-surat kabar di Jakarta bahwa air susu terpaksa dibuang ke kali dalam jumlah banyak karena tidak mendapat pasaran. Komoditi yang sangat berharga ini tidak seharusnya dibuang jikalau segera dapat dikongulasikan yang kemudian dikonsumsi sebagai makanan pendamping.
Item Type: | Monograph (Project Report) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | konsiderasi ; susu koagulasi ; susu |
Subjects: | QS-QZ Preclinical sciences (NLM Classification) > QU Biochemistry. Cell Biology and Genetics > QU 145-220 Nutrition. Vitamins |
Divisions: | Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan |
Depositing User: | K A |
Date Deposited: | 16 May 2023 07:20 |
Last Modified: | 16 May 2023 07:20 |
URI: | https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/4658 |
Actions (login required)
View Item |