REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

Studi Epidemiologi Kecacingan (STH) Di Wilayah Lintas Batas Indonesia-Malaysia Kabupaten Nunukan Propinsi Kalimantan Timur Tahun 2000

Akmadi,, Akmadi (2010) Studi Epidemiologi Kecacingan (STH) Di Wilayah Lintas Batas Indonesia-Malaysia Kabupaten Nunukan Propinsi Kalimantan Timur Tahun 2000. Project Report. Balai Penelitian dan Pengembangan Pengendalian Penyakit Bersumber Binatang (P2B2) Tanah Bumbu.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan arah kebijakan daerah dalam mengendalikan kejadian kecacingan di Kalimantan Timur, maka dapat ditentukan strategi intervensi pencegahan kecacingan secara efektif dan efisien, serta memberikan kontribusi dalam perumusan atau perbaikan kebijakan program dalam pengendalian kecacingan. Pada bulan Juni 2010 dilakukan survei parasitologi pada anak desa Pembeliangan Kec. Sebuku dan desa Mansalong Kec. Lumbis oleh tim penelitian dari Loka Litbang P2B2 Tanah Bumbu. Pada umumnya pengetahuan, sikap dan perilaku responden sudah baik, hal tersebut dapat terlihat dari wawancara yang dilakukan nilai persentase lebih dari 50%, sedangkan pada indepth interview adalah bahwa kebijakan pengendalian kecacingan di Dinas Kesehatan belum pernah dilakukan baik dari segi program perencanaan dan penganggaran.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: Epidemiologi Kecacingan
Subjects: W Medicine and related subjects (NLM Classification) > WC Communicable Diseases > WC 680-950 Tropical and Parasitic Diseases
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Balai Penelitian dan Pengembangan Pengendalian Penyakit Bersumber Binatang (P2B2) Tanah Bumbu
Depositing User: Administrator Eprints
Date Deposited: 02 Oct 2017 05:29
Last Modified: 03 Nov 2017 04:38
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/822

Actions (login required)

View Item View Item