REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

Studi Penggunaan Jamu oleh Masyarakat untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Selama Wabah Covid-19 (Laporan Penelitian)

Mustofa, Fanie Indrian (2020) Studi Penggunaan Jamu oleh Masyarakat untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Selama Wabah Covid-19 (Laporan Penelitian). Project Report. Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Tanaman Obat dan Obat Tradisional Tawangmangu, Tawangmangu. (Unpublished)

Full text not available from this repository.

Abstract

Mayoritas tingkat pengetahuan, sikap, dan praktik masyarakat terkait penggunaan jamu tergolong sedang. Bahan jamu yang masyarakat digunakan untuk meningkatkan daya tahan tubuh adalah jahe (81,32%), kunyit (68,52%), serai (62,77%), temulawak (48,93%), kayu manis (42,02%) dan lain-lain (22,04%). Bentuk sediaan jamu yang dikonsumsi umumnya berupa buatan/racikan sendiri (40,85%), jamu kemasan bermerk (18,75%), jamu gendong/keliling (17,84%), jamu dari pengobat tradisional (5,43%), jamu dari tenaga kesehatan (4,01%).

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: covid-19, jamu, daya tahan tubuh
Subjects: QS-QZ Preclinical sciences (NLM Classification) > QV Pharmacology > QV 701-835 Pharmacy and Pharmaceutics
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Tanaman Obat dan Obat Tradisional Tawangmangu
Depositing User: S A
Date Deposited: 07 Dec 2020 06:48
Last Modified: 07 Dec 2020 07:10
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/3910

Actions (login required)

View Item View Item