REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

EVALUASI PENGGUNAAN DEPO PROVERA DI KLINIK KELUARGA BERENCANA PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PELAYANAN KESEHATAN DI SURABAYA

Pardoko, RH. (2013) EVALUASI PENGGUNAAN DEPO PROVERA DI KLINIK KELUARGA BERENCANA PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PELAYANAN KESEHATAN DI SURABAYA. Project Report. Puslitbang Pelayanan Kesehatan Surabaya.

Full text not available from this repository.

Abstract

Dengan keterbatasan dalam jumlah sample yang kecil (105 wanita) pada pengalaman pemakaian DMPA selama dua tahun dapat ditarik kesimpulan-kesimpulan sebagai berikut: 1.DMPA meupakan methode yang praktis 2.Efektivitas dalam arti mencegah kehamilan cukup baik 3.Fertilitas wanita dapat kembali waktu setelah suntikan dihentikan 4.Efek sampingan utama adalah gangguan haid yang terutama berbentuk spotting dan amenorrhoea 5.Peningkatan berat bbada sebagai efek sampingan bahan ini masih dapat menimbulkan kekhawatiran 6.Efek subyektif yang lain biasanya tidak merupakan gangguan 7.Efektivitas pemakaian masih cukup rendah 8.Pemeriksaan histo pathologis dari preparat apus vagina dan cervic tidak menunjukkan tendensi kearah kepanasan sel selama pemakaian bahan ini 9.Harga bahan ini relatif masih cukup mahal bagi penduduk golongan ekonomi bawah 10.Penelitian-penelitian ini masih perlu dilakukan mengenai efek-efek jangka panjang dari bahan ini terhadap tubuh wanita dan juga mengenai sistim pelayanannya

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: penggunaan depo provera, klinik keluarga berencana
Subjects: W Medicine and related subjects (NLM Classification) > WP Gynecology > WP 630-640 Contraception
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Pusat Penelitian dan Pengembangan Pelayanan Kesehatan Surabaya
Depositing User: Administrator Eprints
Date Deposited: 02 Oct 2017 05:31
Last Modified: 23 Oct 2017 04:33
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/2913

Actions (login required)

View Item View Item