REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

PENGEMBANGAN MODEL PERAWATAN ANAK DI RUMAH SAKIT DENGAN MENGIKUTSERTAKAN KERABAT PESERTA DI RUANG PENYAKIT TYPHUS RSUD Dr. SOETOMO SURABAYA

Wiludjeng, Kanti and Prayoga and Lestari (1991) PENGEMBANGAN MODEL PERAWATAN ANAK DI RUMAH SAKIT DENGAN MENGIKUTSERTAKAN KERABAT PESERTA DI RUANG PENYAKIT TYPHUS RSUD Dr. SOETOMO SURABAYA. Project Report. Puslitbang Pelayanan Kesehatan Surabaya.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model perawatan anak di Rumah Sakit dengan mengikutsertakan kerabat penderita yang mencakup: 1. Pembagian fungsi perawatan anak, antara petugas kesehatan di RS dan kerabat penderita 2. Sarana penunjang yang diperlukan dan saran-saran Hasil penelitian dari 9 kasus anak , yang di observasi menunjukkan bahwa perawatan anak yang dilakukan oleh kerabat penderita rata-rata per hari perkasus adalah 99,34% pada shift pagi dan 32.22% pada shift siang, untuk kegiatan memberikan rasa nyaman serta menghibur anaknya. Sedangkan waktu tindakan medis yang diberikan baik oleh dokter, perawat dan tenaga pembantu perawat tergantung dari tingkat keparahan penyakit yang diderita anaknya , dan terjadi pada hari perawatan ke 1,2 dan 3. Apabila masa kritis anak sudah terlampui maka tindakan medis makin lama makin berkurang, sedangkan perananan kerabat lebih menonjol terutama untuk menjaga dan merawat anaknya menuju ke arah kesembuhan total.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: perawatan anak, kerabat penderita
Subjects: W Medicine and related subjects (NLM Classification) > WS Pediatrics > WS 113-141 Child Care. Nutrition. Physical Examination
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Pusat Penelitian dan Pengembangan Pelayanan Kesehatan Surabaya
Depositing User: Administrator Eprints
Date Deposited: 02 Oct 2017 05:31
Last Modified: 27 Oct 2017 03:47
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/2655

Actions (login required)

View Item View Item