REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

KUMPULAN HASIL PENELITIAN BIO MEDIS NO.5 TAHUN 1984-1985

UNSPECIFIED (1985) KUMPULAN HASIL PENELITIAN BIO MEDIS NO.5 TAHUN 1984-1985. Project Report. Puslit Penyakit Menular.

Full text not available from this repository.

Abstract

Proyek Penelitian Bio Medis dalam tahun anggaran 1984/1985 melaksanakan 8 macam penelitian yang terdiri dari: 1. Penelitian prospektif penyakit filaria pada transmigran di Sulawesi Tenggara 2. Penelitian resistensi P. falciparum terhadap fansidar di beberapa tempat di Indonesia antara lain di Jawa Tengah, Nusa Tenggara Timur, Sulawesi Selatan, Riau, D.I. Aceh, Sumatera Utara 3.Penelitian surveillance virus dengue di beberapa kota di Indonesia yaitu di Yogyakarta, Medan, Ujung Pandang, Pontianak dan Manado 4. Penelitian frekuensi atypical mycobacterium di Padang, Semarang dan Surabaya 5. Penelitian mekanisme penularan vibrio cholera pada lingkungan sekitar dari penderita 6. Penelitian evaluasi immunisasi morbili di Jawa Tengah dan Nusa Tenggara Barat 7. Penelitian sero epidemiologik virus J.E. di Pontianak dan Jawa Tengah 8. Penelitian vaksinasi polio 2 kali dosis dan 3 kali dosis pada anak umur 3 bulan-24 bulan

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: Penelitian Bio Medis
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Pusat Penelitian dan Pengembangan Penyakit Menular
Depositing User: Administrator Eprints
Date Deposited: 02 Oct 2017 05:31
Last Modified: 25 Oct 2017 07:20
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/2587

Actions (login required)

View Item View Item