REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

STUDI PERBANDINGAN PEMERIKSAAN VAKSIN BCG DI TIGA LABORATORIUM BCG: COPENHAGEN-BANDUNG-JAKARTA

Widyaningroem, Dyah (1983) STUDI PERBANDINGAN PEMERIKSAAN VAKSIN BCG DI TIGA LABORATORIUM BCG: COPENHAGEN-BANDUNG-JAKARTA. Project Report. Puslitbang Bio Medis dan Farmasi.

Full text not available from this repository.

Abstract

Vaksin BCG adalah vaksin hidup yang dilemahkan, pemeriksaan yang utama dilakukan secara colony count test. Pemeriksaan ini memerlukan waktu yang cukup lama, karena itu semua persyaratan a.l. ruangan dan peralatan yang steril mutlak harus dipenuhi. Dalam test ini media memegang peranan yang penting. Tujuan penelitian ini adalah pengujian media yang digunakan oleh masing-masing laboratorium untuk colony count test vaksin BCG buatan P.N.Bio Farma. Penelitian dilakukan di Jakarta dan Bandung, dilakukan pula cross-checking di Copenhagen. Colony count test dilakukan dengan menggunkan media Ogawa.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: BCG Vaccine
Subjects: W Medicine and related subjects (NLM Classification) > WF Respiratory System > WF 140-900 Diseases of the Respiratory System
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Pusat Penelitian dan Pengembangan Bio Medis dan Farmasi
Depositing User: Administrator Eprints
Date Deposited: 02 Oct 2017 05:31
Last Modified: 25 Oct 2017 05:40
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/2578

Actions (login required)

View Item View Item