REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

ANALISIS HUBUNGAN PENGOLAHAN AIR MINUM SEBELUM DI KONSUMSI DENGAN KEJADIAN DIARE (LAPORAN ANALISIS LANJUT DATA RISKESDAS 2007)

Djarismawati and Cahyorini and Azhar, Khadijah (2008) ANALISIS HUBUNGAN PENGOLAHAN AIR MINUM SEBELUM DI KONSUMSI DENGAN KEJADIAN DIARE (LAPORAN ANALISIS LANJUT DATA RISKESDAS 2007). Project Report. Pusat Penelitian dan Pengembangan Ekologi dan Status Kesehatan. (Unpublished)

[thumbnail of EKO 594.pdf] Text
EKO 594.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13MB) | Request a copy

Abstract

Analisis lanjut Riskesdas 2007 merupakan penelitian tentang hubungan pengolahan air dengan terjadinya penyakit diare. Data diambil dari hasil Riset Kesehatan Dasar Tahun 2007. Tujuan analisis, untuk membuktikan adanya hubungan pengolahan air minum dengan kejadian diare. Pengolahan terhadap air sebelum dikonsumsi diperkirakan bisa berpengaruh terhadap kejadian. Kejadian diare juga dipengaruhi oleh variabel kepemilikan jamban, kepemilikan sumber air bersih, pendidikan orang tua, cuci tangan sebelum dan sesudah buang air besar. Hasil analisis lanjut menunjukkan terdapat lima faktor risiko terhadap kejadian diare, yaitu pendidikan dengan OR=1,31, kualitas air minum OR=1,38, jamban OR=1,07, saluran pembuangan air limbah rumah tangga OR=1,18, mencuci tangan dengan sabun OR<1=0,73.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: Diare, Air Minum, Diarrhea, Drinking Water
Subjects: W Medicine and related subjects (NLM Classification) > WA Public Health > WA 670-847 Sanitation. Environmental Control
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Pusat Penelitian dan Pengembangan Ekologi dan Status Kesehatan
Depositing User: Administrator Eprints
Date Deposited: 02 Oct 2017 05:30
Last Modified: 08 Jul 2021 03:43
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/2189

Actions (login required)

View Item View Item