REPOSITORI BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN

Penyusunan Bibliografi dan Abstrak Penelitian Kesehatan Gigi dan Mulut di Indonesia

Agtini, Magdarina Destri (1985) Penyusunan Bibliografi dan Abstrak Penelitian Kesehatan Gigi dan Mulut di Indonesia. Project Report. Pusat Penelitian dan Pengembangan Penyakit Tidak Menular.

Full text not available from this repository.

Abstract

Banyak sudah penelitian tentang kesehatan gigi dan mulut yang telah/pernah dilakukan. Tetapi karena sulitnya kominukasi antara peneliti satu dengan lainnya serta kesibukan atau jarak yang berjauhan hasil penelitian tersebut sukar diperoleh. Oleh karena itu dirasa perlu mengumpulkan hasil penelitian-penelitian dan sebagai upaya pengembangan kesehatan kesehatan gigi dan mulut. Tujuan penelitian ini adalah menyusun bibliografi penelitian keehatan gigi dan mulut yang sudah maupun yang belum diterbitkan. Data penelitian epidemiologi penyakit gigi dan mulut masyarakat merupakan hal yang sangat penting. Data epidemiologi penyakit gigi dan jaringan penyangga sudah dibutuhkan oleh system pelayanan kesehatan gigi di Indonesia baik untuk keperluan perencana maupun evaluasi. Penelitian semacam ini di Indonesia jarang diperoleh hal ini disebabkan antara lain: - Hasil-hasil penelitian dan penyambungan sering kali hilang, dan tidak dipublikasikan. - Kurang komunikasi diantara para peneliti. Beberapa hasil penelitian yang diperoleh terdiri dari: 1. Penelitian epidemiologi penyakit gigi dan mulut. 2. Penelitian yang merupakan study intervensi (dengan tujuan preventif). 3. Penelitian klinis (study kasus) 4. Penelitian yang bersifat sosial. 5. Penelitian dasar (laboratorium).

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: ABSTRACT; DENTAL HEALTH SERVICES; kesehatan gigi dan mulut; Abstrak Penelitian Kesehatan
Subjects: W Medicine and related subjects (NLM Classification) > WU Dentistry. Oral Surgery > WU 1-49 Reference Works. General Works
Divisions: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan > Pusat Penelitian dan Pengembangan Penyakit Tidak Menular
Depositing User: Administrator Eprints
Date Deposited: 02 Oct 2017 05:26
Last Modified: 13 Nov 2017 05:54
URI: https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/119

Actions (login required)

View Item View Item